Tempat Tidur Kayu Jati Ukiran Jepara

Tempat tidur dari kayu jati solid dengan sentuhan ukiran Jepara khas dan finishing melamine coklat. Ideal untuk kamar tidur bergaya klasik minimalis.